Khasiat Tanaman Boborongan (Hyptis brevipes Poit.)

Khasiat Tanaman Boborongan (Hyptis brevipes Poit.)

Tanaman Boborongan

Terna menegak dengan tinggi sekitar 0,30–0,60 m. Jenis ini merupakan asli Amerika tropis dan sudah lama tumbuh liar di Jawa Barat dan Jawa Tengah. Tumbuh di bawah ketinggian 900 m dpl. Tumbuh umum di pesawahan yang tandus, tepitepi selokan, dan padang penggembalaan.

Bagian yang Digunakan:
Daun. 

Indikasi (khasiat):
Daunnya digunakan pada luka luar dan sakit perut (bagian pusar) pada anak-anak yang baru dilahirkan (sakit cacing).

Nama Lokal: 
Indonesia: boborongan, genggeyan, kaneya, ki hileud (Sunda); godong puser (Jawa); tutumbalen (Minahasa). Asing: sawi enggang, sawi hutan, ati-ati puteh (Malaysia); chat pra in (Thailand), es cu oos ng ng aws n (Vietnam). (Sumber: Heyne, 1987 
[Hal. 1698] dan Prosea, 1999 [12(3): 258])

Itulah khasiat dari tanaman boborongan atau yang biasa disebut juga tanaman liar boborongan yang mungkin belum anda ketahui khasiat dan kegunaanya padahal tumbuhan ini tumbuh sangat banyak disekitar kita sekian dan teriamaksih..

Tag :
Khasiat Tanaman Boborongan,Hyptis brevipes Poit,tanaman obat luka luar,tanaman obat sakit perut,tanaman obat cacing untuk bayi,

2 Responses to "Khasiat Tanaman Boborongan (Hyptis brevipes Poit.)"

  1. Assalamualaikum

    pada sesiapa yang ada kencing manis yang bacaan gula 10 atau belas2 atau 20 ke atas atau bacaan gula yang terlalu tinggi sampai kan mata menjadi rabun atau kaki luka dah tak tahu macam mana nak normal kan gula balik walau dah makan macam2 jenis herba atau dah cuba buat macam2 jenis petua tetapi gula masih lagi tinggi jomm kita turun kan gula dengan cara yang selamat dan berkesan.teh uncang kencing manis saya di perbuat dari pokok2 herba yang berkesan harga mampu milik.saya gunakan pokok2 herba yang terbaik


    Rasa langsung tidak pahit dan sedap untuk di minum
    🗣Jom sama2 kita viral kan, ..kita rawat cara selamat ,cara semula jadi tanpa kandungan kimia yang bahaya

    kita stabil kan gula kembali
    sementara ada kaki atau masih sihat buah pinggang baik kita rawat kan sebelum kaki kena potong atau mata rabun atau buah pinggang rosak jomm ubat kan secepat munkin

    jika kaki luka berair kita kering kan dan sembuh kan semula dalam berapa hari ja jangan lambat nanti kaki tu kena potong

    harga seratus lebih ja untuk sebulan tunggu apa lagi kita rawat ja lah kan dari makin melarat penyakit

    call atau whasap sy Mohd Zuhairi Bin Noordin

    017 4687570

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel