Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

Oke sobat fighter semuanya selamat pagi, semoga kalian sehat dan selalu lancar aktivitasnya, dalam postingan kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial mengenai cara melakukan bantingan suplex.

Suplex adalah sebuah teknik bantingan dari belakang yang sangat efektif untuk melumpuhkan musuh dan membuat mentalnya hilang.

Namun untuk berlatih melakukan teknik suplex ini dibutuhkan nyali dan keberanian yang besar, sebab banyak saya temui orang orang diluar sana banyak yang takut dengan teknik ini dengan alasan takut kepalanya menyentuh lantai duluan.

Yang perlu anda ingat bahwa jika anda melakukan teknik suplex dengan benar maka anda akan baik baik saja.

Hal yang perlu anda latih supaya tubuh anda lentur dan mudah untuk melakukan teknik suplex adalah berlatih kayang dari posisi berdiri kemudian menekuk tubuh kebelakang, lakukan ini berulangkali setiap hari sampai anda tidak merasa pegal dan sampai tubuh anda lentur.

Selain itu banyak pula teknik latihan tubuh untuk memudahkan anda melakukan teknik suplex ini dan cara cara melatih tubuh untuk melakukan suplex ada banyak diyutub.

Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

Untuk melakukan teknik suplex silahkan anda ikuti tutorial gambar yang ada dibawah ini

1.  Jika anda mendapatkan posisi pertarungan seperti ini 
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

2.  Maka silahkan anda ambil tangan musuh dan dorong keatas lalu anda masuk lewat sebelah samping musuh seperti gambar dibawah ini
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

3. Setelah anda berhasil melakukan cara nomor dua silahkan anda kunci musuh anda dari belakangnya dengan memeluk badan musuh anda sekencang mungkin seperti gambar dibawah ini.
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

4. Lalu posisikan pelukan anda kebagian perut kemudian angkat kebelakang tubuh musuh anda seperti ini
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

5. Lihatlah gerakan saat dia membanting 
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

6. Dan amatilah ketika dia melakukan pendaratan
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

7.  Dia langsung memutar tubuhnya kesamping seperti ini
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex

Oke sekian tutorial suplex dari saya jika ada yang kurang paham dengan tutorial yang kali ini saya sampaikan saya mohon maaf karena memang hari ini saya sedikit malas untuk menjelaskan jadi mohon dimaklumi , silahkan berkomentar untuk bertanya dan akan saya jawab ketika mood saya sudah kembali ..


Tag : 
Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex,tutorial suplex,cara melakukan suplex,bahaya suplex,efek suplex,suplex tutorial ,wrestling suplex tutorial

0 Response to "Tutorial Cara Melakukan Teknik Suplex"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel